Uang memang sebuah benda yang dibutuhkan setiap orang, karena tanpa uang kita tidak dapat hidup dengan mudah. Namun, sebagian orang yang bekerja hanya karena uang, akan segera meninggalkan pekerjaan, jika menemui kesulitan.
Hal ini disebabkan karena harapan untuk memperoleh hasil menipis dan orang cenderung mencari sesuatu yang lebih mudah. Oleh karenanya, meski pun uang menjadi salah satu motivasi yang cepat, namun Jangan Bekerja Hanya Karena Uang, sebab hal tersebut tidak cukup kuat untuk membuat seseorang bertahan pada suatu pekerjaan.
Motivasi diri anda dengan dalam bekerja dengan motto Jangan Bekerja Hanya Karena Uang, untuk mencapai karir yang diinginkan. Seharusnya anda memutuskan untuk beralih pekerjaan karena ingin meningkatkan karir. Dengan meningkatkan karir, berarti anda menorehkan prestasi, sedangkan uang sesungguhnya akan mengikuti karir yang anda capai. Karena semakin tinggi posisi karir seseorang dalam pekerjaan, maka semakin tinggi pula penghasilan yang diperolehnya.
Tekanan anda seharusnya pada posisi atau jenis pekerjaan yang akan dilakukan, dan bukan pada berapa besar uang yang akan diperoleh. Dengan demikian, anda akan bekerja sampai anda berhasil mencapai prestasi yang diinginkan, dan tidak akan menyerah sebelum berhasil. Jadi motivasi diri anda dengan motto Jangan Bekerja Hanya Karena Uang, jauh lebih baik jika dibandingkan hal sebaliknya dalam sebuah pekerjaan.
Demikian informasi motivasi diri dari Hanya Sekedar Informasi tentang motto Jangan Bekerja Hanya Karena Uang dalam sebuah pekerjaan.